Kenapa dinamain CN Blue? Nih, gue kasih tau ya... CN itu singkatan datari Code Name. Kalo Blue itu akronim dari karakteristik masing-masing personil. B (Burning - Lee Jong Hyun), L (Lovely - Kang Min Hyuk), U (Untouchable - Lee Jung Shin) dan E (Emotional - Jung Yong Hwa).
CN Blue debut di Jepang tanggal 19 Agustus 2009 pake mini album mereka yang judulnya Now or Never. Album itu direkam pake pahasa Inggris dan gagal di Orion Chart. Kesialan mereka nggak sampai disitu. Bassist mereka (Kwon Kwang Jin) meninggalkan CN Blue.
CN Blue tuh pantang menyerah. Mereka akhirnya menggantikan Kwon Kwang Jin dengan Lee Jung Shin. Mereka juga ngerilis mini album kedua Voice di bulan November 2009. Kali ini mini album mereka direkam pake bahasa Inggris dan Jepang. Dan kali ini mereka sukses di Orion Chart menempati nomor 227, lagu mereka juga bertahan di Orion Chart sampai dua minggu.
CN Blue debut di Jepang tanggal 19 Agustus 2009 pake mini album mereka yang judulnya Now or Never. Album itu direkam pake pahasa Inggris dan gagal di Orion Chart. Kesialan mereka nggak sampai disitu. Bassist mereka (Kwon Kwang Jin) meninggalkan CN Blue.
![]() | |||
Mini Album "Now or Never" |
![]() |
Ex - CN Blue (Kwon Kwang Jin) |
![]() |
Mini Album "Voice" |
Itu di Jepang, Kalo di Korea mereka debut tanggal 14 Januari 2010 pake mini album Bluetory dengan single jagoannya I'm a Loner. Apa yang terjadi di Jepan juga terjadi di Korea. Mereka sukses besar.
Grup bergenre rock (ada yang bilang pop-rock, dan power pop) ini dinaungi oleh FNC Music. CN Blue jadi angin segar di industri hiburan Korea karena format mereka GRUP BAND bukan BOYBAND. Paham maksud gue, kan? Mereka itu main musik trus ada yang nyanyi gitu.
![]() |
"Bluetory" |
Meski bukan boyband, CN Blue tetep banyak penggemarnya. Nama penggemarnya BOICE (gabungan blue dan voice). Ada beberapa alasan kenapa CN Blue banyak yang suka, this is it :
1. Good looking.
2. Masih muda.
3. Cakep.
4. Beda dari yang lain.
5. Perfomance yang keren.
6. Lagunya yang easy listening.
7. Dll
Eh, iya nih gue kasih diskografinya CN Blue...
1. Diskografi Jepang
- Album mini : Now or Never (2009)
Voice (2009)
- Album studio : ThankU (2010
392 (2011)
- Single : The Way (2010)
I Don't know Why (2010)
Re-maintenance (2011)
In My Head (2011)
Where You Are (2012)
Come On (2012)
2. Diskografi Korea
- Album mini : Bluetory (2010)
Bluelove (2010)
First Step + 1 Thank you (2011)
Ear Fun (2012)
Re : Blue (2013)
- Album Studio : First Step (2011)
Karena gue baik, nih gue kasih tahu penghargaan yang udah diraih sama CN Blue :-)
Tahun 2010
- Cyworld Digital Music Awards : Rookie of The Month (January) = I'm a Loner
- GaOn Charts Awards : Streaming Award = I'm a Loner
- Style Icon Awards : New Style Icon, singer
- 12th Mnet Asian Music Awards : Best Male Rookie
- 25 th Golden Disk Awards : Digital Music Bonsang = I'm a Loner dan Love
- 2nd MelOn Music Awards : - Best Newcomer Award
- TOP 10
Tahun 2011
- 20th High1 Seoul Music Awards : Best Newecomer Award
- Cyworld Digital Music Awards : - Rookie of The Year = I'm a Loner
- Song of The Month (April) = Intuition
- 2nd Korean Popular Culture and Arts Awards : Cultural Minister of Finance Award
- 3rd MelOn Music Awards : Music Style Best Rock = Intuition
- 1st KOMCA Music Awards : Rock Award = I'm a Loner
Tahun 2012
- 26th Golden Disk Award : - Disk Bonsang = First Step
- Digital Music Bonsang = Intuition
- Vivi Dream Award
- Best Asian Group Award
- de el el, sumpah gue capek nulis! Kan gue gak co-past :D
All about CN Blue udah gue kasih ke elo... Tapi ada yang kurang.
Yap! Gue belom ngasih biodatanya...
So... this is it...
YONG HWA

Nama : Jung Yong Hwa
Tanggal Lahir : 22 Juni 1989
Tinggi : 180 cm
Berat : 63kg
Gol. Darah : A
Posisi : Leader, Main Vocal, Gitaris, Rapper
Drama :
- Marry Him If You Dare as Park Seo Joo
- Gentleman's Dignity as Jung Yong Hwa (ep. 13)
- Heartstrings as Lee Shin
- He's Beautiful
Program TV :
- Sunday Night (MBC, 2009)
- Inkigayo (SBS, 2010)
- Running Man (2010, 2012, 2013)
- WGM 2 (MBC, 2010-2011)
- MBC Show! Music Core
- Invencible Youth 2 (2012)
- Inkigayo (SBS, 2012)
- Dream Team 2 (ep. 17)
Soundtrack Drama :
- A song for a fool - He's Beautiful (2009)
- Promise (ANJELL) - He's Beautiful (2009)
- Still (ANJELL) - He's Beautiful (2009)
- See My Eyes - Heartstrings (2011)
- Because I Miss You - Heartstrings (2011)
Penghargaan :
- 2010 MBC Entertainment Award : Popularity Award (WGM)
- 2010 SBS Entertainment Award : SBS Nueva Estrella Award variet (Inkigayo)
- 2009 SBS Drama Award : Nueva Estrella (He's Beautiful)
JONG HYUN

Nama : Lee Jong Hyun
Tanggal Lahir : 15 Mei 1990
Tinggi : 182 cm
Berat : 64 kg
Gol. Darah : O
Posisi : Vocalis, Gitaris
Drama :
- Adolescense Medley as Yang Young Woo (ep.3)
- Gentleman's Dignity as Colin
Film : Acoustic (2010)
Penghargaan :
New Star Award (Gentleman's Dignity)
MIN HYUK

Nama : Kang Min Hyuk
Tanggal Lahir : 28 Juni 1991
Tinggi : 184 cm
Berat : 64 kg
Gol. Darah : A
Posisi : Drummer
Drama :
- The Heirs as Yoon Chan Young
- My Husband Got a Family as Cha Se Gwang ( Cha Yoon Hee's brother
- Heartstings as Yoo Joon Hee
- It's Okay Daddy's Girl as Hwang Yun Doo
Film :
Acoustic (2010)
Acoustic (2010)
JUNG SHIN

Nama : Lee Jung Shin
Tanggal Lahir : 15 September 1991
Tinggi : 186 cm
Berat : 66 kg
Gol. Darah : A
Posisi : Bassist
Drama :
- The Blade and Petal as Shi Woo
- Seo-Young, My Daughter as Kang Sung Jae
- My Husband Got a Family as Man on blind date (cameo)